Kamis, 06 Oktober 2011

SISTEM INFORMASI MENEJEMEN

Sistem berasal dari bahasa Latin (systēma) dan bahasa Yunani (sustēma) adalah suatu kesatuan yang terdiri komponen atau elemen yang dihubungkan bersama untuk memudahkan aliran informasi, materi atau energi. Istilah ini sering dipergunakan untuk menggambarkan suatu set entitas yang berinteraksi, di mana suatu model matematika seringkali bisa dibuat.

Informasi adalah pengetahuan yang didapatkan dari pembelajaran, pengalaman, atau instruksi [1]. Namun demikian, istilah ini memiliki banyak arti bergantung pada konteksnya, dan secara umum berhubungan erat dengan konsep seperti arti, pengetahuan, negentropy, komunikasi, kebenaran, representasi, dan rangsangan mental.

Kata Manajemen berasal dari bahasa Perancis kuno ménagement, yang memiliki arti seni melaksanakan dan mengatur.

dapat di simpulkan
sistem informasi menejemen yaitu suatu komponen dan elemen yang saling berhubungan satu sama lain untuk mendapatkan pengetahuan yang didapat dari pembelajaran dan pengalaman.dengan cara mengatur dan melaksanakan .






http://id.wikipedia.org/wiki/Manajemen
http://id.wikipedia.org/wiki/Informasi
http://id.wikipedia.org/wiki/Sistem