komponen utama dalam sebuah perusahaan
contoh : perusahaan sepatu all star
1. komponen input :
mengenai bahan baku membuat suatu produk, banyak bahan baku impor dari luar kota atau luar negri, harus memiliki pegawai yang handal di bidangnya , memiliki mesin mesin yang layak pakai dan mampu membuat suatu produk dengan baik .
2. komponen proses :
semua bahan baku di olah untuk menghasilkan suatu produk, banyak bagian bagian pemrosesan yang terdapat di perusahaan tersebut , seperti pemilihan bahan baku yang layak di gunakan dan berkualitas agar hasilnya nanti bagus , selanjutnya pengecekan kualiatas olahan tersebut , dll , lalu pengkemasan , pelabelan , dan mengecek lagi apakah produk ada yang kurang bagus kemasan nya , lalu pengeksporan ke pasar/toko .
3. komponen output :
hasil olahan berupa produk sepatu.
4. komponen tujuan :
untuk memenuhi kebutuhan para konsumen , karna semua yang dihasilkan oleh perusahaan ini merupakan kebutuhan pokok sandang
5. komponen kendala :
banyak juga kendala yang dihadapi si perusahaan , seperti kurangnya bahan baku , banyaknya bahan baku yang ga bagus untuk di olah , atau harga bahan baku yang naik drastis di pasaran
6. komponen kontrol :
pengawasan sangat penting dalam berbagai bidang , demi kelancaran nya suatu proses pengolahan , pengeksporan , atau dalam suatu manajemen perusahaan tersebut .
7. komponen umpan balik :
respon dari masyarakat sangat penting , masukan dan kritikan sangat penting untuk berbagai produk , supaya produk lebih berkualitas , sehingga para konsumen pun lebih memilih semua produk yang dihasilkan oleh perusahaan tersebut .